Terungkap! Kevin Diks Lakukan Pengorbanan Ini Demi FC Copenhagen Menang di Liga Konferensi

4 weeks ago 8

SUMQAYIT, iNews.id- Bek FC Copenhagen, Kevin Diks harus berteriak-teriak selama 10 menit terakhir demi memastikan kemenangan timnya di Liga Konferensi UEFA. Hal itu dilakukan agar FC Copenhagen tak kecolongan.

FC Copenhagen berhasil menundukkan Dinamo Minsk 2-1 di laga keempat Liga Konferensi 2024-2025. Pertandingan itu berlangsung di Mehdi Huseynzade Stadium, Sumqayit, Azerbaijan pada Jumat (29/11/2024) kemarin.

FC Copenhagen Pamer Foto Kevin Diks, Netizen Indonesia Langsung Heboh

Baca Juga

FC Copenhagen Pamer Foto Kevin Diks, Netizen Indonesia Langsung Heboh

The Lions -julukan FC Copenhagen- berhasil mengunci kemenangan lewat dua gol Mohamed Elyounoussi (6’) dan Kevin Diks (55’ (P)). Sementara, Dinamo Minsk hanya mampu membalas lewat satu gol Raymond Adeola (13’).

Selepas pertandingan, Kevin mengaku semringah FC Copenhagen akhirnya berhasil mengakhiri puasa kemenangan di kompetisi eropa musim ini. Namun, pemain Timnas Indonesia tersebut mengaku harus berulang kali mengingatkan timnya agar tidak lengah di 10 menit terakhir.

Pelatih FC Copenhagen Puji Kevin Diks yang Bikin Gol Kemenangan

Baca Juga

Pelatih FC Copenhagen Puji Kevin Diks yang Bikin Gol Kemenangan

“Saya sangat senang dengan tiga poin ini. Saya banyak berteriak dalam sepuluh menit terakhir bahwa kami harus menunjukkan (permainan) bola kami dan berjuang untuk tiga poin,” kata Kevin dilansir dari Bold, Sabtu (30/11/2024).

Read Entire Article
Kabar Jateng | InewS | | |