Francesco Bagnaia Loyo di Hadapan Marc Marquez, Valentino Rossi Turun Tangan?

5 hours ago 2

BARCELONA, iNews.id - Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia dinilai kewalahan menghadapi rekan setimnya, Marc Marquez. Legenda Superbike, Sylvain Guintoli memprediksi Valentino Rossi tak akan turun tangan membantu muridnya itu.

Francesco Bagnaia dan Marc Marquez diperkirakan menjadi kandidat kuat juara MotoGP 2025. Menariknya, kedua pembalap itu berada dalam satu tim. 

Kabar Terkini Cedera Jorge Martin, Bisa Kembali di MotoGP Argentina 2025?

Baca Juga

Kabar Terkini Cedera Jorge Martin, Bisa Kembali di MotoGP Argentina 2025?

Pada seri balapan pertama di Thailand, 2 Maret 2025 lalu, Marquez berhasil menjadi juara. Pembalap berjuluk The Baby Alien itu mengungguli Alex Marquez (Gresini Ducati) dan Bagnaia. 

Pecco -sapaan akrab Francesco Bagnaia- finis di posisi ketiga dalam balapan tersebut. Sebelumnya Bagnaia juga gagal mengalahkan Marquez dari sesi latihan hingga sprint race. Hasil ini menunjukkan Bagnaia masih kesulitan bersaing dengan Marquez. 

Puas dengan Performa Motor GP24, Alex Marquez Sebut Targetnya di MotoGP 2025

Baca Juga

Puas dengan Performa Motor GP24, Alex Marquez Sebut Targetnya di MotoGP 2025

Tapi Bagnaia disebut akan mendapatkan bantuan dari Valentino Rossi. Pecco diketahui merupakan murid tujuh kali juara MotoGP itu. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Read Entire Article
Kabar Jateng | InewS | | |