JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto akhirnya melantik 481 kepala daerah beserta wakilnya di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (20/2/2025). Usai pelantikan, Prabowo memberikan arahan kepada para kepala daerah.
Prabowo mengingatkan kepada para kepala daerah agar berjuang untuk rakyat seperti janji kampanye terdahulu.

Baca Juga
Daftar Nama 6 Kepala Daerah yang Maju saat Dilantik Presiden, Mewakili Semua Agama
"Marilah kita mengabdi kepada rakyat kita, berbuat yang terbaik untuk rakyat kita," ujar Prabowo.

Baca Juga
Breaking News: Prabowo Lantik 481 Kepala Daerah di Istana
Presiden menyampaikan, dirinya akan bertemu kembali dengan para kepala daerah saat pembekalan atau retreat di Akademi Militer (Akmil) Magelang pada 21-28 Februari 2025.
Dia berharap para kepala daerah mampu menjalani agenda tersebut.
Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow