Suporter Al Nassr Murka Cristiano Ronaldo Datang ke Indonesia, Kenapa?

2 months ago 23

TEHERAN, iNews.id - Suporter Al Nassr murka Cristiano Ronaldo datang ke Indonesia. Sebab sang megabintang jadi absen memperkuat klub berjuluk Faris Najd itu di Liga Champions Asia. 

Cristiano Ronaldo bakal datang ke Indonesia, Selasa (18/2/2025) besok. Kabar tersebut diungkapkan Sekretaris Asprov PSSI NTT, Abdul Muiz.

Datang ke Indonesia, Cristiano Ronaldo Dibuang dari Skuad Al Nassr

Baca Juga

Datang ke Indonesia, Cristiano Ronaldo Dibuang dari Skuad Al Nassr

Dia mengatakan awalnya CR7 dijadwalkan tiba di Tanah Air, Senin (17/2/2025). Namun ada perubahan jadwal hingga akhirnya kedatangan Ronaldo harus diundur sehari.

CR7 akan mendarat di Bandara El Tari Kupang menggunakan jet pribadi. Nantinya di Kupang, mantan pemain Real Madrid dan Manchester United itu akan melakukan aksi sosial.

Cristiano Ronaldo Datang ke Indonesia Besok, Ini Agendanya

Baca Juga

Cristiano Ronaldo Datang ke Indonesia Besok, Ini Agendanya

Ini merupakan bagian dari kerja sama dengan Yayasan Graha Kasih Indonesia yang dipimpin Dr. Susi Maria Katipana. Agenda tersebut membuat nama Ronaldo dicoret dari skuad Al Nassr yang mentas di Liga Champions Asia Elite melawan Klub Iran Persepolis pada matchday kedelapan fase Liga di Azadi Sports Complex, Senin (17/12/2025) malam ini.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Read Entire Article
Kabar Jateng | InewS | | |