Perangi Mafia Bola di Liga 2, Erick Thohir Kirim Pesan Tegas kepada Wasit

2 months ago 22

JAKARTA, iNews.id – Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menabuh genderang perang kepada Mafia Bola di Liga 2. Untuk itu, dia mengirim pesan tegas kepada wasit yang bertugas. 

Erick meminta kepada wasit, terutama yang memimpin pertandingan di Liga 2, untuk menjadi whistleblower atau pelapor pelanggaran yang terjadi dalam pertandingan sepak bola. 

 Elkan Baggott Sekalian Pak!

Baca Juga

Erick Thohir Temui Beberapa Pemain Diaspora, Netizen: Elkan Baggott Sekalian Pak!

Hal tersebut disampaikan Erick Thohir saat bertemu dengan para wasit dalam acara Liga 2 Mid-Season Debriefing, Preparation, and PSSI President's interaction di Jakarta, Senin (3/2/2025).

Di bawah kepemimpinan Erick Thohir, PSSI bersama PT Liga Indonesia Baru (LIB) berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas kompetisi di Indonesia, terutama kalau ada yang mengintimidasi perwasitan di Liga 2.

Erick Thohir Ajak Pemain Timnas Indonesia di Eropa Diskusi, Bahas Hal Penting Ini

Baca Juga

Erick Thohir Ajak Pemain Timnas Indonesia di Eropa Diskusi, Bahas Hal Penting Ini

"Kami memastikan kesejahteraan untuk wasit yang bertugas agar tidak ada intervensi dari pihak manapun saat memimpin pertandingan," ujar Erick Thohir.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow

Read Entire Article
Kabar Jateng | InewS | | |